Rabu, 29 Februari 2012

Porsche 911 Carrera



Di ajang 2011 IAA Frankfurt Motor Show yang baru saja berlalu, Porsche secara resmi mengumumkan foto dan spesifikasi generasi ketujuh Porsche 911 yaitu Porsche 911 Carrera dan Carrera 911 S. Mobil ini merupakan yang pertama menggunakan transmisi 7-speed manual. Berbagai pengembangan dilakukan Porsche mulai dari tampilan eksterior baru, interior, dan kemampuan mesin.

911 terbaru memiliki wheelbase100 mm lebih panjang dengan ruang mesin dan penumpang yang lebih besar dari generasi sebelumnya. Meski demikian, bobot 911 terbaru ini lebih ringan 45 kg lebih ringan. Ini karena bodinya yang sekarang terbuat dari aluminium dan baja. Yang terdahulu semua strukturnya terbuat dari baja.

Kapasitas dari mesin rear-mounted enam silinder boxer telah menyusut dari 3,6 liter menjadi 3,4-liter, namun performanya justru meningkat menjadi 350 hp, dari sebelumya 345 hp. Konsumsi bahan bakar 911 dan emisi CO2 turun hingga 16% dari mobil generasi sebelumnya. Walhasil, kedua varian menggunakan kurang dari 10 liter bahan bakar per 100 km.
Di Jerman, 911 Carrera akan dijual 88.038 – 102.436 euro atau setara Rp1,1 miliar – Rp1,27 miliar.





Di tulis oleh: Unknown

author Terima Kasih sudah membaca Artikel Saya yang Berjudul Porsche 911 Carrera Silahkan Tinggalkan jejak di form komentar ,untuk mempermudah Admin Rahasia kebahagiaan rumahtangga berkunjung balik ke blog sobat,... Wassalam..!!!

Gabung Youk di: Facebook | Twitter | Google Plus

Posting Komentar

Template by Full Blog Design|Copyright © 2013. Rahasia kebahagiaan rumahtangga | Proudly powered by Blogger